Metodologi Penelitian

Materi Kuliah ini menjelaskan tujuan, peran, proses, dan kriteria penelitian ilmiah, menentukan perumusan masalah penelitian dan variable, menentukan desain dan metode riset, menentukan data atau sampel, menentukan sumber data dan pengumpulan data, memahami dasar-dasar pengukuran, menentukan teknik analisis data, data dengan metode Deskriptif, menganalisis data dengan metode Inferensial, menentukan kapan menggunakan penelitian kualitatif serta merancang proposal penelitian

Silahkan Download
Selengkapnya